Ma'had

at-Taysir

Wadah Pembelajaran Bahasa Arab
di Bandung Jawa Barat

basmalah

Apa itu Ma'had at-Taysir?

Ma'had at-Taysir adalah divisi di bawah naungan Udrussunnah Bandung yang bergerak di bidang pembekalan mahasiswa muslim (dan kaum muslimin secara umum) dengan pemahaman kaidah bahasa Arab serta kemampuan membaca kitab para ulama agar mereka mampu mengikuti Al Quran dan Sunnah sesuai pemahaman para sahabat.

Pengajar

Tim pengajar terdiri dari para alumni yang berkompeten, serta mahasiswa ITB yang telah lolos seleksi. Tim pengajar ini dibimbing langsung oleh Ustadz Abu 'Abdillah Andi Suhandi (Penanggung jawab pendidikan bahasa Arab Ma'had Imam Malik Bandung).

Program

Kelas Dasar

Terdiri dari 3 kelas yaitu kelas percakapan dasar, kelas sharaf, dan kelas nahwu. Kitab panduan: Muyassar fi Ilmin Nahwi jilid 1, Kitabut Tashrif jilid 1, dan Durusul Lughoh jilid 1.

Kelas Menengah

Terdiri dari 3 kelas yaitu nahwu menengah dan sharaf menengah. Kitab panduan: Syarah Jurumiyah dan Kitabut Tashrif jilid 2-3. Untuk mengikuti kelas ini disyaratkan telah belajar level dasar.

Kelas Lanjutan

Hanya dibuka 1 kelas di mana faidah nahwu dan shorofnya digabung.

Kelas Baca Kitab Gundul

Peserta berlatih membaca kemudian disertai terjemahan dari pembimbing dan penjelasan singkat. Bahan bacaan meliputi rasail dan kutub yang ringkas para ulama.

Kontak dan Alamat

Media

Jalan Cisitu Indah V No. 1A RT4/RW4

Kelurahan Dago Kecamatan Coblong

Kota Bandung 40135

Bagi antum yang ingin berdonasi untuk membantu dakwah kami, silahkan transfer ke: 0584 7222 04 BNI atas nama Muh. Mahendra Subrata. Tambahkan kode unik di belakang nominal saat transfer:
Umum : 001 | Muhandis : 002 | Taysir : 003 | Wisma 004

Konfirmasi (opsional) ke nomor WA: 0896 5877 0814
Format konfirmasi: DONASI#Nominal#AtasNama#Tanggal
Contoh: DONASI#Rp1.000.003#Abdullah#15Mei2018